Demam Tifoid (Bintik Mawar)

Demam Tifoid (Bintik Mawar)

Pada sekitar 5 hingga 30% orang yang mengalami demam tifoid, bintik berwarna kemerahan (tanda panah) muncul di dada dan perut, biasanya selama minggu kedua infeksi.

Gambar milik Charles N. Farmer, Armed Forces Institute of Pathology,, melalui Pustaka Gambar Kesehatan Masyarakat dari Centers for Disease Control and Prevention.

Dalam topik ini