Beberapa Antihistamin

Beberapa Antihistamin

Obat-obatan

Derajat Efek Antikolinergik*

Tingkat Mengantuk†

Tanpa resep dokter (dijual bebas)

Bromfeniramin

Sedang

Sedikit

Cetirizine

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit atau tidak ada pada kebanyakan orang dan sedang pada sebagian orang

Klorfeniramin

Sedang

Sedikit

Klemastin

Kuat

Sedang

Desloratadin

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Difenhidramin

Kuat

Ekstrem

Feksofenadin

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Loratadin

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Resep

Akrivastin‡

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Azelastin§

Sedikit hingga tidak ada

Sedikit

Siproheptadin

Sedang

Sedikit

Deksklorfeniramin

Sedang

Sedikit

Hidroksizin

Sedang

Ekstrem

Levocetirizine

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Mizolastin

Sedikit hingga tidak ada

Sangat sedikit hingga tidak ada

Prometazin

Kuat

Ekstrem

* Efek antikolinergik meliputi mulut kering, penglihatan kabur, konstipasi, kesulitan buang air kecil, kebingungan, dan pusing (terutama setelah seseorang berdiri). Lansia lebih rentan terhadap efek ini.

† Tingkat rasa kantuk bervariasi, bergantung pada dosisnya, bahan aktif lainnya dalam formulasi (seperti dalam formulasi yang mengandung dekongestan plus antihistamin), dan orangnya.

‡ Akrivastin hanya tersedia dalam kombinasi dengan pseudoefedrin (dekongestan). Kombinasi ini diberikan secara oral. Obat-obatan kombinasi tersebut tidak digunakan pada anak-anak di bawah usia 12 tahun.

§ Azelastin juga merupakan penstabil sel mast.

* Efek antikolinergik meliputi mulut kering, penglihatan kabur, konstipasi, kesulitan buang air kecil, kebingungan, dan pusing (terutama setelah seseorang berdiri). Lansia lebih rentan terhadap efek ini.

† Tingkat rasa kantuk bervariasi, bergantung pada dosisnya, bahan aktif lainnya dalam formulasi (seperti dalam formulasi yang mengandung dekongestan plus antihistamin), dan orangnya.

‡ Akrivastin hanya tersedia dalam kombinasi dengan pseudoefedrin (dekongestan). Kombinasi ini diberikan secara oral. Obat-obatan kombinasi tersebut tidak digunakan pada anak-anak di bawah usia 12 tahun.

§ Azelastin juga merupakan penstabil sel mast.